Saturday, December 3, 2011

SILABUS SKI


Nama Madrasah                  : MTs Wathoniyah Islamiyah Kebarongan
Mata Pelajaran                     : Sejarah Kebudayaan Islam
Kelas / Semester                   : VII / Gasal
Tahun Pelajaran                  : 2011/2012
Standar Kompetensi: Memahami Perkembangan Islam Pada Masa Bani Abbasiyah
Kompetensi Dasar
Materi
Kegiatan Pembelajaran
Nilai / Karakter
Indicator
Evaluasi
Alokasi Waktu
Sumber Belajar
Jenis Tagihan
Bentuk Instrumen
Contoh
1. Menceritakan sejarah berdirinya Bani Abbasiyah.
Sejarah berdirinya Bani Abbasiyah
ìMengumpulkan kisah-kisah berdirinya Bani Abbasiyah
ìMendiskusikan dalam kelompok tentang berdirinya bani Abbasiyah
ìMempresentasikan kasil diskusi kelompok tenatang berdirinya bani Abbasiyah
ìReligius
ìKreatif
ìDemokrati
ìMandiri
ìTanggung jawab
ìkomunikatif
ì Menjelaskan sejarah berdirinya Bani Abbasiyah
ì Menunjukan siapa pendiri bani Abbasiyah
ì Menyebutkan raja-raja penguasa bani Abbasiyah
ì Menunjukan Tempat dimana Bani Abbasiyah berdiri
ì Menidentivikasi orang-orang pada masa bani Abbasiyah
Tes tertulis
ìPilihan ganda
ìUraian terbuka
ìmenjodohkan
Siapa pendiri bani abbasiyah?
4 X 40 Menit
ìDr.Murodi, Sejarah Kebudayaan Islam II, Semarang, Toha Putera, 1995
ìMahrus Asad, Sejarah Kebudayaan Islam Jl.3,Jakarta,Erlangga,2006
ìDarsono dan T. Ibrahim,Tonggak Sejarah Kebudayaan Islam2,solo,Tiga Serangkai,2009
ìMahrus Asad, Ayo Mengenal Ski Jl.2 (Ktsp 2006),Jakarta,Erlangga,2008
2. Mendeskripsikan perkembangan kebudayaan/ peradaban islam pada masa Bani Abbasiyah
Perkembangan kebudayaan /  peradaban pada masa Bani Abbasiyah
ìMendiskusikan dalam kelompok tentang perkembangan kebudayaan/ peradaban islam pada masa Bani Abbasiyah
ìPresentasi hasil diskusi tentang perkembangan kebudayaan/ peradaban islam pada masa Bani Abbasiyah

ìReligious
ìMandiri
ìDemokratis
ìBersahabat
ìMenghargai
ìMampu kerjasama dalam keragaman
ì Menjelaskan perkembangan kebudayaan / peraadabaan pada masa bani Abbasiyah
ì Menunjukan hasil dari kebudayaan / peradaban Bani Abbasiyah
ì Menjelaskan kemajuan politik dan militer Islampada masa DinastiAbbasiyah












4 X 45 Menit
ìDr.Murodi, Sejarah Kebudayaan Islam II, Semarang, Toha Putera, 1995
ìDarsono dan T. Ibrahim,Tonggak Sejarah Kebudayaan Islam2,solo,Tiga Serangkai,2009
ìMahrus Asad, Sejarah Kebudayaan Islam Jl.3,Jakarta,Erlangga,2006
Mahrus Asad, Ayo Mengenal Ski Jl.2 (Ktsp 2006),Jakarta,Erlangga,2008
3. Mengidentivikasi tokoh ilmuwan muslim dan perananya dalam kemajuan kebudayaan/ peradaban pada masa Bani Abbasiyah
Ø Tokoh-tokoh lamuwan muslim pada masa Bani Abbasiyah
Ø Peran tokoh ilmuwan muslim pada masa Bani Abbasiyah
ìMengkaji beberapa literature / sumber tentang tokoh ilmuwan muslim dan peranannya pada masa Bani Abbasiyah
ìMenganalisis hasil kajian sehingga ditemukan klasifikasi tokoh ilmuwan muslim dan peranannya pada masa Bani Abbasiyah.
ìReligious
ìGemar membaca
ìKreatif
ìMandiri
ìTanggung jawab

ì Menyebutkan nama-nama tokoh pada masa Bani Abbasiyah
ì Menjelaskan peranan tokoh terhadap kemajuan kebudayaan / peradaban pada masa Bani Abbasiyah
ì Mengkasifikas hassil dari tokoh-tokoh pada masa Bani Abbasiyah
ì Menjelaskan pada masa siapa tokoh-tokoh Bani Abbasiyah dikenal



4 X 45 Menit
ìDr.Murodi, Sejarah Kebudayaan Islam II, Semarang, Toha Putera, 1995
ìMahrus Asad, Sejarah Kebudayaan Islam Jl.3,KJakarta,Erlangga,2006
ìDarsono dan T. Ibrahim,Tonggak Sejarah Kebudayaan Islam2,solo,Tiga Serangkai,2009
ìMahrus Asad, Ayo Mengenal Ski Jl.2 (Ktsp 2006),Jakarta,Erlangga,2008
4. Mengambil ibrah dari perkembangan kebudayaan / peradaban pada masa Bani Abbasiyah untuk masa kini dan yang akan datang
Ø Ibroh dari peerkembangan kebudayaan / peradaban pada masa Bani Abbasiyah untuk masa kini.
Ø Ibroh dari peerkembangan kebudayaan / peradaban pada masa Bani Abbasiyah untuk masa yang akan datang
ìMendiskusikan Dalam Kelompok Untuk Menemukan Ibroh  Dari Perkembangan Kebudayaan / Peradaban Pada Masa Bani Abbasiyah Untuk Kepentingan Masa Kini Dan Yang Akan Datang
ìPresentasi Hasil Diskusi Kelompok Tentang Ibroh  Dari Perkembangan Kebudayaan / Peradaban Pada Masa Bani Abbasiyah Untuk Kepentingan Masa Kini Dan Yang Akan Datang
ìSecara individu membbuat essay singkaat dari hasil diskusi.
ìReligious
ìRasa ingin tahu
ìKerjasma
ìDisiplin
ìMandiri
ì Menjelaskan pengertian Ibroh
ì Menunjukan ibrah dari perkembangan kebudayaan / peradaban pada masa Bani Abbasiyah untuk masa kini
ì Menunjukan ibrah dari perkembangan kebudayaan / peradaban pada masa Bani Abbasiyah untuk yang akan dating
ì Mengemukakan pendapat tentang pelajaran yang dapat diambil dari perkembangan kebudayaan / peradaban pada masa Bani Abbasiyah untuk masa kini dan yang akan datang




3 X 45 Menit
ìDr.Murodi, Sejarah Kebudayaan Islam II, Semarang, Toha Putera, 1995
ìMahrus Asad, Sejarah Kebudayaan Islam Jl.3,Jakarta,Erlangga,2006
ìDarsono dan T. Ibrahim,Tonggak Sejarah Kebudayaan Islam2,solo,Tiga Serangkai,2009
ìMahrus Asad, Ayo Mengenal Ski Jl.2 (Ktsp 2006),Jakarta,Erlangga,2008
5. Meneladani ketekunan dan kegigihan Bani Abbasiyah
Ø Ketekunan Bani Abbasiyah.
Ø Keggihan Bani Abbasiyah
ìMensimulasikan Ketekunan Bani Abbasiyah
ìMensimulasikan Kegigihan Bani Abbasiyah

ìReligious
ìMandiri
ìTanggung jawab
ì Menceritakan ketekunan Bani Abbasiyah
ì Menceritakan Kegigihan Bani Abbasiyah




3 X 45 Menit
ìDr.Murodi, Sejarah Kebudayaan Islam II, Semarang, Toha Putera, 1995
ìMahrus Asad, Sejarah Kebudayaan Islam Jl.3,Jakarta,Erlangga,200
ìDarsono dan T. Ibrahim,Tonggak Sejarah Kebudayaan Islam2,solo,Tiga Serangkai,2009
ìMahrus Asad, Ayo Mengenal Ski Jl.2 (Ktsp 2006),Jakarta,Erlangga,2008
Banyumas, 02 November 2011
Mengetahui
Kepala Sekolah


Guru Mata Pelajaran





Drs. Aris Baidowi,M.Ag

Drs. Mu’allim Syukri Khamid,M.Ag

No comments:

Post a Comment